Analisis Laporan Arus Kas Dalam Menilai Kinerja Pada Keuangan Perusahaan Kalbe Farma Tbk

  • Asmoudyta Jubaidiah Universitas Bina Insani
  • Chita Oktapriana Universitas Bina Insani

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas dan efisiensi kinerja keuangan pada Kalbe Farma Tbk tahun 2016-2019 berdasarkan analisis laporan arus kas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan rasio arus kas yang terdiri atas rasio arus kas operasi terhadap kewajiban lancar, rasio arus kas operasi terhadap bunga, rasio pengeluaran modal, rasio total hutang, rasio arus kas terhadap laba bersih. Hasil yang diperoleh menunjukkan nilai rasio arus kas berada dibawah standar kriteria yang menggambarkan bahwa efektivitas dan efisiensi kinerja keuangan Kalbe Farma Tbk berdasarkan analisis arus kas kurang baik. Hal ini menggambarkan bahwa perusahaan masih kurang mampu dalam memenuhi kewajiban serta komitmen-komitmennya.
 
Kata kunci: Laporan Arus Kas, Rasio Arus Kas, Efektivitas, Efisiensi,  Kinerja Keuangan.
 
Abstract: The purpose of this study is to determine the effectiveness and efficiency of financial performance at Kalbe Farma Tbk in 2016-2019 based on the analysis of cash flow statements. The method used in this study is to use a ratio of cash flows consisting of the ratio of operating cash flows to current liabilities, ratio of operating cash flows to interest, capital expenditure ratios, ratio of total debt, ratio of cash flows to net income. The results obtained indicate the value of the cash flow ratio is below the standard criteria that illustrate that the effectiveness and efficiency of Kalbe Farma Tbk's financial performance based on cash flow analysis is not good. This illustrates that the company is still unable to fulfill its obligations and commitments.
 
Keywords: Cash Flow Statement, Cash Flow Ratio, Effectiveness, Efficiency, Financial Performance.

References

Anggraini RG. 2019. Menperin: Industri Farmasi Nasional Tumbuh 4,46% Tahun Lalu. katadata.co.id.
[2]. Erica. 2016. Analisis Rasio Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan PT Astra Argo Lestari Tbk. J. Bina Sarana Inform.
[3]. Gea F. 2018. Analisis Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektivitas dan Efisiensi Kinerja Keuangan pada PT Mayora Indah Tbk.
[4]. Giri F, Efraim. 2017. Akuntansi Keuangan Menengah I. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
[5]. Harahap SS. 2016. Analisis Kritis Laporan Keuangan. Jakarta: PT raja Grafindo Persada.
[6]. Hery. 2017. Teori Akuntansi. Jakarta: PT Grasindo.
[7]. Indonesia IA. 2020. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan.
[8]. Kismawati A. 2019. Analisis Laporan Arus Kas dalam Menilai Kinerja Keuangan Koperasi Wanita Al-Barokah Kec. Soko, Kab. Tuban.
[9]. Medistiara Y. 2016. No Title. finance.detik.com.
[10]. Monica W. 2018. Laba Kalbe 2017 Hanya Naik 4,8% Jadi Rp 2,40 T. cnbcindonesia.com.
[11]. Mutia F. 2018. Industri Farmasi Nasional Mengalami Perlambatan Pertumbuhan Bisnis. kompas.com.
[12]. Subramanyam. 2017. Analisis laporan Keuangan Buku 11, 2e. Jakarta: Salemba Empat.
[13]. Warongan J, Megi IV, Gerungai N. 2018. Analisis Rasio Arus Kas dalam Menilai Kinerja Keuangan pada PT PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo. J. Univ. Sam Ratulangi Manad.
Published
2021-08-24
How to Cite
JUBAIDIAH, Asmoudyta; OKTAPRIANA, Chita. Analisis Laporan Arus Kas Dalam Menilai Kinerja Pada Keuangan Perusahaan Kalbe Farma Tbk. JURNAL MAHASISWA BINA INSANI, [S.l.], v. 6, n. 1, p. 23 - 32, aug. 2021. ISSN 2528-6919. Available at: <http://ejournal-binainsani.ac.id/index.php/JMBI/article/view/1741>. Date accessed: 08 sep. 2024.