Rancang Bangun PPDB SMK Mandala Enterpreneur

  • Feri Prasetyo Universitas Bina Sarana Informatika
  • Zulpan Hamdi Universitas Bina Sarana Informatika
  • Anastasia Siwi Fatma Utami Universitas Bina Sarana Informatika
  • Muhamad Tabrani Universitas Bina Sarana Informatika

Abstract

SMK Mandalla Entrepreneur School juga memiliki Misi yang harus terwujudkan yaitu meningkatkan mutu pelayanan masyarakat serta siswa sesuai dengan manajemen ISO 9001:2008 demi terwujudnya misi sekolah maka sekolah seharusnya meningkatkan sistem pengelolahan data yang baik, transparan dan dapat dipertanggungjawabkan, salah satunya adalah meningkatkan layanan peneriman pesera didik baru. SMK Mandall Entrepreneur School masih menjalankan PPDB secara manual, sehingga kegiatan dilaksanakan dengan tidak efisien dan memakan waktu yang cukup lama. SMK Mandalla sangat membutuhkan suatu sistem informasi yang dapat membantu dalam pengolahan data-data, maka dari itu perancangan sistem adalah solusi terbaik untuk kemajuan dan peningkatan sekolah untuk menunjang kinerja karyawan sekolah. Sehingga dapat memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada tidak terjadi lagi dan dengan sistem yang sudah terkomputerisasi ini diharapkan dapat mencapai sistem yang lebih baik, efektif dan efisien. Adapun dalam perancangan sistem penerimaan peserta didik baru pada SMK Mandalla Entrepreneur School ini menggunakan metode pengembangan sistem Prototype

Author Biographies

Feri Prasetyo, Universitas Bina Sarana Informatika
Sistem Informasi Akuntansi
Zulpan Hamdi, Universitas Bina Sarana Informatika
Sistem Informasi Akuntansi
Anastasia Siwi Fatma Utami, Universitas Bina Sarana Informatika
Sistem Informasi Akuntansi
Muhamad Tabrani, Universitas Bina Sarana Informatika
Sistem Informasi Akuntansi
Published
2024-06-12
How to Cite
PRASETYO, Feri et al. Rancang Bangun PPDB SMK Mandala Enterpreneur. INFORMATION MANAGEMENT FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS : Journal of Information Management, [S.l.], v. 9, n. 1, p. 11-20, june 2024. ISSN 2548-3331. Available at: <http://ejournal-binainsani.ac.id/index.php/IMBI/article/view/2865>. Date accessed: 06 sep. 2024. doi: https://doi.org/10.51211/imbi.v9i1.2865.