Kepemimpinan Transformasional Dan Motivasi Berdampak Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan

  • Layon Hocben Hutagaol Universitas Bina Insani

Abstract

kepemimpinan transformasional yang dapat memberikan pertimbangan dan rangsangan intelektual yang bersifat individual dan yang memiliki kharisma dan pengetahuan tentang apa yang menjadi motivasi karyawan sebagai motivasi dari dalam dan dari luar sehingga produktivitas kerja dapat ditingkatkan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan transformasional dan motivasi terhadap produktivitas kerja karyawan dengan menggunakan teori kepemimpinan transformasional. Hasil ini menunjukkan jika tidak ada kepemimpinan dan motivasi transformasional di perusahaan, maka produktivitas karyawan adalah 2,237. Jika kepemimpinan transformasional meningkat 1 skala pada jawaban responden maka akan meningkatkan produktivitas karyawan sebesar 0,246. Jika motivasi meningkat sebesar 1 skala pada jawaban responden maka produktivitas karyawan juga akan meningkat sebesar 0,720. Dari hasil uji-F diperoleh nilai sebesar 46.873 lebih dari nilai yaitu 3,25 dengan taraf signifikan 0,000 > 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya kepemimpinan transformasional dan motivasi berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan.

References

Daft, R. L. (2011). Leadership (5 (ed.)). SouthWestern College.

James, J. P. K. dan H. (2014). Budaya Korporat dan Kinerja. Terjemahan: Susi Diah Hardaniati & Uyung Sulaksana.

Jansen. (2014). How Fairness Perceptions Make Inovatative Behavior More or Less Stressfull. Journal of Organizational Behavior, 25(2).

Napitupulu, R. H. M., Handayani, C., & Haryati, H. (2021). Metode Simple Additive Weighting (SAW) Untuk Menentukan Karyawan Outsourching Terbaik Di PT Bank BNI Cabang Cirebon. BINA INSANI ICT JOURNAL, 8(2), 166–175. https://doi.org/https://doi.org/10.51211/biict.v8i2.1584

Napitupulu, R., Putra, D. H., & Shalahuddin. (2020). Dasar-dasar ilmu kepemimpinan : teori dan aplikasi. Uwais Inspirasi Indonesia.

Pratami, M. A., & Aulawi, H. (2017). Penetapan Kompensasi Pada Karyawan Associate Bagian Human Capital Organization Productivity Cost Control And Partner Management di PT United Tractors Jakarta. JURNAL MAHASISWA BINA INSANI, 1(2), 235–250.

Robbins, S. P., Judge, & Robbins, S. P. (2013). Organizational Behavior (9th ed.). Pearson Prentice Hall.

Mikkael, R. H. (2020). Penerapan Gaya Kepemimpinan Transformasional Di Era Industri 4.0 Pada Kementrian BUMN. In Prosiding Seminar Nasional STIE Ganesha: Transformational Leadership Management Dalam Meningkatkan Kompetensi Sumber Daya Manusia Unggul Menuju Indonesia Maju Di Era (Vol. 4, pp. 57-70).

Schein, E. H. (2010). Organizational Culture and Leadership (4th ed.). Jossey Bass. www.josseybass.com

Simamora, H. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia (1st ed.). STIE YKPN

Napitupulu, R. H. M. (2020). The Relationship Between Education, Training, and Civil Servant Lecturers Competency. Journal of Business and Management Review, 1(2), 121-132.
Published
2021-12-16
How to Cite
HUTAGAOL, Layon Hocben. Kepemimpinan Transformasional Dan Motivasi Berdampak Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. JURNAL ADMINISTRASI KANTOR, [S.l.], v. 9, n. 1, p. 99-108, dec. 2021. ISSN 2527-9769. Available at: <http://ejournal-binainsani.ac.id/index.php/JAK/article/view/1639>. Date accessed: 08 sep. 2024. doi: https://doi.org/10.51211/jak.v9i1.1639.